Sudut Pandang Pitagoras

 

 Oleh: Muhammad Nadriyansyah 

Cinta kita seperti segitiga Pitagoras yang indah,

Dua sisi manusia dan satu sisi rasa yang tulus.

Kita adalah bukti bahwa cinta bisa dinyatakan,

Dalam rumus matematika, kita tak terpisahkan.

 Baca Juga:Simetri yang Terpecah

Sudut pandang hati kita adalah sudut yang sama,

Dalam segitiga ini, kita selalu bersama.

Cinta seperti teorema yang tak pernah salah,

Kita adalah contoh nyata dari cerita cinta yang indah.

 

Dalam matematika cinta, kita tak terkalahkan,

Ketika kita bersama, segala sesuatu menjadi sempurna.

Cinta kita tak terbatas, tak terukur oleh angka,

Seperti segitiga Pitagoras, kita adalah pasangan yang abadi


Lhokseumawe, Oktober 2023 

Berita Terkait

Posting Komentar

0 Komentar